Kenakalan Remaja
Kenakalan remaja sendiri mempunya arti yaitu, suatu perbuatan yang melanggar norma, aturan, atau hukum dalam masyarakat yang dilakukan pada usia remaja atau transisi masa anak-anak ke dewasa. Kenakalan remaja sendiri meliputi semua perilaku yang menyimpang dari hukum-hukum yang ada di Indonesia. Kenakalan remaja sendiri biasanya, disebabkan oleh lingkungan sekitar yang tidak mendukung dan masalah-masalah yang ada di dalam dirinya. Biasanya, kenakalan remaja sangat mempengaruhi lingkungan sekitar jika kita tidak bisa menjaga mental diri kita masing-masing.
Kenakalan Remaja antaralain :
- Memakai Narkoba.
- Pergaulan yang bebas.
- Tawuran antar pelajar.
- Merokok belum tepat pada umurnya.
Pada Kenakalan remaja ini juga tidak terjadi di kalangan remaja, tetapi kalangan SD pun juga mulai ikut-ikutan. Mereka semua melakukan hal tersebut hanya untuk disebut KEREN. Mereka juga menyalahgunakan waktu untuk hal-hal yang sangat tidak penting. Dalam kenakalan remaja ini sangat mempunyai resiko yang sangat besar jika kita teliti/amati lebih mendalam.
Penjelasan dari Kenakalan Remaja:
- Merokok belum tepat pada umurnya.
- Zaman sekarang suadah banyak yang merokok belum tepat pada umurnya. Pada gambar di atas melihatkan kita bahwa anak-anak di bawah umur sudah mulia merokok. Mereka merokok hanya karena ajakan dari teman-teman mereka. Hal yang seharusnya kita lakukan adalah menghindari pergaulan/ajakan tersebut.
2. Kenakalan Remaja
Pada gambar di atas, gambar sudah menyimbolkan semua kenakalan remaja yang ada di Indonesia. Untuk menyadarkan diri kita sendiri kita harus menghindari remaja-remaja yang nakal dan sebagainya.
Video dari Kenakalan Remaja: